TIPS TIPS UNTUK MEMINIMALISASI SCAM DI HYIP

1.Lihatlah tampilan website, script dan pengaturan detail di website tersebut, jika merasa ada kejanggalan seperti salah penulisan, pengaturan desain yang kurang profesional bisa menjadi program tersebut kurang bonafit dan kemungkinan untuk scam lebih besar.

2.Iklan-iklan program tersebut apakah banyak di web lain, memang tidak menjamin tetapi membuktikan bahwa mereka mampu membayar ongkos iklan yang besar dsb.Perhatikan juga apakah hilangnya iklan mereka patut diwaspadai  karna mereka akan segera scam stelah iklan tersebut habis masa waktunya.

3.Jika ada email dari admin yg menyatakan perubahan program atau program baru dengan return yang jauh dari penawaran awal anda harus curiga! karena mereka ingin mengumpulkan dana secepat mungkin dan akan SCAM setelah target mereka terpenuhi

4.Ikuti naluri Anda , jika anda tidak sreg dengan suatu program baiknya tidak dipaksakan untuk investasi disana.

5.Jika ada email dari admin yang memaksa anda untuk segera berinvestasi atau account kosong anda akan segera didelete baiknya anda tidak berinvestasi dan acuhkah email tersebut. karena mereka pasti SCAM!!!

6.Jangan INVEST dalam jumlah yang anda tidak bisa terima apabila investasi tersebut ternyata HILANG /SCAM

7.Untuk investasi jangan menaruh dalam 1 program, karena jika program tersebut SCAM habislah uang investasi anda yg anda peroleh dengan susah payah, baiknya disebar di 5-10 program

8.Perhatikan Umur Program tersebut, jika terlalu muda anda harus waspada dan jangan menaruh terlalu banyak, Jika program tersebut sudah berjalan terlalu lama anda juga harus waspada.

9.Jumlah return yang tidak masuk akal dan dalam hitungan JAM  =100% scam. misal return 1000% dalam 3 jam atau bahkan 300% tiap 1 jam, sangat tidak masuk akal dan tidak akan dibayar!

10.Tes pembayaran dengan investasi minimal dahulu,
Bila minimal investasi 10 dollar maka cobalah untuk invest dengan 10 dollar, teslah pembayaran mereka apakah cepat atau lambat atau bahkan tidak membayar sama sekali! lebih rekomen dengan program yang cepat membayar atau bahkan yang menggunakan INSTANT withdrawal

11.Terakhir, monitor terus investasi anda jangan pernah dilepas karna 99% investasi di HYIP SCAM ,hanya menunggu waktu saja, bijaklah memilih program :)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar